Hi Mom!
Login/Register di sini
Menu
Home Tentang Kami Ruang Anak Ruang Mom Loyalty Program Berita
Piscok meler
Mom Sara Maslina
Piscok meler Bahan Membuat Piscok Meler Pisang uli atau bisa juga pisang raja Kulit lumpia Coklat butiran/mesis Keju potong Minyak untuk menggoreng Cara Membuat Piscok Meler Plus Keju Kupas pisang uli, potong menjadi dua bagian. Ambil kulit lumpia, letakkan pisang di tengah-tengahnya. Taburkan 1 sendok makan coklat butiran/mesis dan taburkan juga 1/2 sendok makan keju parut. Taburkan di sekitar pisang, memanjang sesuai dengan ukuran pisang. Lipat kulit lumpia di bagian ujung pisang sebelah kiri dan kanan, lipat juga kulit lumpia secara melintang sesuai dengan letak pisang sehingga posisi pisang dan coklat mesis menjadi terbungkus tambahkan keju. Setelah itu gulungkan hingga membentuk bantalan menggulung seperti bentuk kue dadar gulung. Lakukan hal yang sama terhadap semua pisang yang hendak kita buat. Saatnya menggoreng, goreng seperti biasa dengan api sedang agar pisang matang sebelum kulit lumpia berubah warna menjadi kecoklatan. Setelah matang, angkat. Piscok meler siap dinikmati.
Piscok meler oleh Mom Sara Maslina
Bahan Membuat Piscok Meler Pisang uli atau bisa juga pisang raja Kulit lumpia Coklat butiran/mesis Keju potong Minyak untuk menggoreng Cara Membuat Piscok Meler Plus Keju Kupas pisang uli, potong menjadi dua bagian. Ambil kulit lumpia, letakkan pisang di tengah-tengahnya. Taburkan 1 sendok makan coklat butiran/mesis dan taburkan juga 1/2 sendok makan keju parut. Taburkan di sekitar pisang, memanjang sesuai dengan ukuran pisang. Lipat kulit lumpia di bagian ujung pisang sebelah kiri dan kanan, lipat juga kulit lumpia secara melintang sesuai dengan letak pisang sehingga posisi pisang dan coklat mesis menjadi terbungkus tambahkan keju. Setelah itu gulungkan hingga membentuk bantalan menggulung seperti bentuk kue dadar gulung. Lakukan hal yang sama terhadap semua pisang yang hendak kita buat. Saatnya menggoreng, goreng seperti biasa dengan api sedang agar pisang matang sebelum kulit lumpia berubah warna menjadi kecoklatan. Setelah matang, angkat. Piscok meler siap dinikmati.
Mom Yun Eninggar
Mom Yun Eninggar
wah enak ino dinikmati bersama keluarga cocok banget
Mom Vonny Kurniati
Mom Vonny Kurniati
seru nih resepnya, pasti enakkk
Mom Stefani Arman
Mom Stefani Arman
Simple ya mam tapi rasanya juara
Mom Mumut Fortuna
Mom Mumut Fortuna
resep bagus nih
Mom Lily Unggul
Mom Lily Unggul
simple tapi enak ya
Mom Fitriamarieindarto Goodmorning
Mom Fitriamarieindarto Goodmorning
kesukaanku nih
Mom Sri Puji Rahmawati
Mom Sri Puji Rahmawati
nyummmyyyyy
Mom Muyasaroh
Mom Muyasaroh
pasti enak sekali, pengen nyoba
Login dulu ya mom di sini sebelum memberi komentar
Login/Register di sini
Komentar Terbaru
padaTak Hanya Menghibur, Ide... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaCara Seru Libatkan Anak... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaJangan Asal Marah,... oleh Mom Yeni Setiyawati
artikel & Tips
30 Jan 2017
Permen, cokelat, es krim, dan segala makanan serta minuman manis lainnya ibarat surga bagi anak-anak. Namun makanan manis dapat meningkatkan kadar...
Selengkapnya
Lihat Semua Artikel & Tips