bahan: 2 bungkus mie instans direbus dan tiriskan 2 butir telur 2 sendok makan cincang ayam/daging yang sudah matang 1 buah wotel diparut daun seledri,daun bawang di cincang halus 2 siung bawang merah diiris halus 2 siung bwang putih diiris halus 3 sendok makan tepung terigu garam,merica secukupnya,dan bumbu mie instans margarine/minyak makan secukupnya. cara membuatnya ; rebus mie instans lalu tiriskan sisihkan.kocok telur lalu masukkan terigu dan semua bahan di masukkan dalam adonan sampai merata.lalu panaskan wajan anti lengket beri sedikit margarin/minyak makan ,lalu masak adonan ratakan di wajan dan masak hingga matang dan balik juga sisi sebelahnya dan masak juga hingga matang.setelah matang potong -potong pizza mie lalu sajikan dengan saus sambal ataupun saus tomat,anak-anak pasti suka sekali pasti langsung mau makan dan klau tak sempat bawa buat bekal letakkan juga di wadah bekal sekolahnya jadi anak tak biasa tuk jajan juga,selamat mencoba