Hi Mom!
Login/Register di sini
Menu
Home Tentang Kami Ruang Anak Ruang Mom Loyalty Program Berita
" Puding Panggang Tabur Keju Choco "
Mom Titik M Krisnadi
" Puding Panggang Tabur Keju Choco " Bahan: 4 lembar roti tawar 2 butir telur, kocok lepas 200 ml susu cair 2 sendok makan gula pasir 1 sendok makan margarin 1 sendok makan butter, cairkan Pelengkap: keju parut secukupnya untuk taburan 50 gram Choco chip Cara Membuat: 1. Potong roti tawar menjadi beberapa bagian,sesuai selera. Tuangkan susu cair dan aduk hingga semua bagian roti terendam susu. Blender sampai halus. 2. Tuang telur yang sudah dikocok, aduk hingga rata. 3. Masukkan gula dan mentega serta butter yang sebelumnya telah dicairkan. Aduk kembali. 4. Siapkan cup aluminium. Tuang adonan. Beri taburan keju parut dan choco chip. 5. Panggang selama 30 menit. Angkat dan dinginkan, dan siap untuk di hidangkan. Selamat Mencoba , Pasti anak-anak suka...^^
" Puding Panggang Tabur Keju Choco " oleh Mom Titik M Krisnadi Bahan: 4 lembar roti tawar 2 butir telur, kocok lepas 200 ml susu cair 2 sendok makan gula pasir 1 sendok makan margarin 1 sendok makan butter, cairkan Pelengkap: keju parut secukupnya untuk taburan 50 gram Choco chip Cara Membuat: 1. Potong roti tawar menjadi beberapa bagian,sesuai selera. Tuangkan susu cair dan aduk hingga semua bagian roti terendam susu. Blender sampai halus. 2. Tuang telur yang sudah dikocok, aduk hingga rata. 3. Masukkan gula dan mentega serta butter yang sebelumnya telah dicairkan. Aduk kembali. 4. Siapkan cup aluminium. Tuang adonan. Beri taburan keju parut dan choco chip. 5. Panggang selama 30 menit. Angkat dan dinginkan, dan siap untuk di hidangkan. Selamat Mencoba , Pasti anak-anak suka...^^
Mom Vonny Kurniati
Mom Vonny Kurniati
Wahh, enak nih kayaknya^^
Mom Sri Puji Rahmawati
Mom Sri Puji Rahmawati
puding paling disukai oleh anak-anak
Mom Sri Puji Rahmawati
Mom Sri Puji Rahmawati
modifikasi puding yang sangat cantik ni
Mom Sri Puji Rahmawati
Mom Sri Puji Rahmawati
mau banget nih
Mom Muyasaroh
Mom Muyasaroh
enak ni dpanggang
Mom Mumut Fortuna
Mom Mumut Fortuna
belum pernah buat nih nanti dicoba
Login dulu ya mom di sini sebelum memberi komentar
Login/Register di sini
Komentar Terbaru
padaTak Hanya Menghibur, Ide... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaCara Seru Libatkan Anak... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaJangan Asal Marah,... oleh Mom Yeni Setiyawati
artikel & Tips
11 Mar 2018
Stres merupakan bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari dan dapat dialami oleh siapa saja, termasuk balita. Jika anak tiba-tiba menunjukkan...
Selengkapnya
Lihat Semua Artikel & Tips